Recomended Film "Dead Poets Society"


Dead Poets Society


Friends, this film is recomended for you who loves poetry.
 Dead Poets Society adalah film Amerika  produksi 1989 yang bercerita tentang seorang pengajar bahasa Inggris di sebuah sekolah khusus laki-laki pada 1950-an yang memberi inspirasi muridnya untuk selalu membuat perubahan dalam hidup mereka dan mengajak mereka tertarik puisi.
Film berlatar di Akademi Welton di Vermont, syuting asli bertempat di St. Andrew's School di Delaware. Sebuah buku, yang diadaptasi dari skenario film ini, juga diterbitkan dalam judul yang sama (sudah diterjemahkan dalam bahasa Indonesia) ditulis oleh Nancy H. Kleinbaum.
Tujuh anak lelaki, Neil Perry (Robert Sean Leonard), Todd Anderson (Ethan Hawke), Knox Overstreet (Josh Charles), Charlie Dalton (Gale Hansen), Richard Cameron (Dylan Kussman) , Steven Meeks (Allelon Ruggiero) dan Gerard Pitts (James Waterston) baru saja masuk Akademi Welton. Sekolah ini adalah sekolah berasrama yang menganut prinsip: Tradisi, Kehormatan, Disiplin, dan Prestasi.
Pada awal dimulainya kelas, seorang guru pengganti bahasa Inggris, Pak Keating (dimainkan oleh Robin Williams), baru saja memulai pelajaran. Seorang siswa membaca pengantar buku tentang puisi yang menyebutkan bagaimana mengukur kualitas sebuah puisi, yang dapat diukur dan diberi skala, proses ini sudah umum dalam literatur klasik waktu itu. Keating, sebaliknya menyuruh muridnya merobek halaman pengantara puisi di buku tersebut. Seluruh film ini adalah proses penyadaran, dimana para murid (dan juga pemirsa) melihat bahwa otoritas lembaga (seperti sekolah) dapat dan selalu berupaya menjadi pengarah, tapi hanya diri kita sendiri yang dapat mengetahui siapa diri kita.
Film ini memenangi penghargaan Oscar untuk kategori Skenario Asli, dan juga nominasi Pemeran Utama Pria Oscar untuk (Robin Williams), Sutradara Terbaik Oscar dan Film Terbaik Oscar. Film ini pun menjadi film wajib yang diputar di kelas Inggris sekolah menengah di Amerika Utara.

Quotes of Dead Poets Society
“So avoid using the word ‘very’ because it’s lazy. A man is not very tired, he is exhausted. Don’t use very sad, use morose. Language was invented for one reason, boys - to woo women - and, in that endeavor, laziness will not do. It also won’t do in your essays.” ― N.H Kleinbaum, Dead Poets Society

 “We don't read and write poetry because it's cute. We read and write poetry because we are members of the human race. And the human race is filled with passion. So medicine, law, business, engineering... these are noble pursuits and necessary to sustain life. But poetry, beauty, romance, love... these are what we stay alive for.” ― N.H Kleinbaum, Dead Poets Society

 “No matter what anybody tells you, words and ideas can change the world.”
― Tom Schulman, Dead Poets Society

“When you read, don't just consider what the author thinks, consider what you think” ― Tom Schulman, Dead Poets Society: The Screenplay

 “That the powerful play goes on, and you may contribute a verse.” ― N.H Kleinbaum, Dead Poets Society

 “If you listen real close, you can hear them whisper their legacy to you. Go on, lean in. Listen, you hear it? - Carpe - hear it? – Carpe, Carpe Diem, seize the day boys, make your lives extraordinary.” ― N.H Kleinbaum, Dead Poets Society

 “No matter what people tell you, words and ideas can change the world.” ― N.H Kleinbaum, Dead Poets Society

“We don't read and write poetry because its cute. We read and write poetry because we are members of the human race. And the human race is full of passion.” ― N.H Kleinbaum, Dead Poets Society

“We don't read and write poetry because it's cute. We read and write poetry because we are members of the human race. And the human race is filled with passion. And medicine, law, business, engineering, these are noble pursuits and necessary to sustain life. But poetry, beauty, romance, love, these are what we stay alive for. To quote from Whitman, "O me! O life!... of the questions of these recurring; of the endless trains of the faithless... of cities filled with the foolish; what good amid these, O me, O life?" Answer. That you are here - that life exists, and identity; that the powerful play goes on and you may contribute a verse. That the powerful play *goes on* and you may contribute a verse. What will your verse be?”  N.H Kleinbaum, Dead Poets Society

Comments

Popular posts from this blog

Analysis of The Poem “I Never Saw a Moor” by Emily Dickinson Based on Its Intrinsic Value

Kunang-Kunang